Ritus
18 Agustus 2024
Administrator
Dibaca 242 Kali
Ritus merujuk kepada serangkaian tindakan atau upacara yang dilakukan secara berulang dan memiliki makna keagamaan, sosial, atau budaya yang mendalam bagi suatu kelompok masyarakat. Ritus sering kali melibatkan simbol-simbol, nyanyian, gerakan tertentu, dan sering terkait dengan siklus kehidupan atau peristiwa penting dalam kehidupan manusia. Terdapat beberapa ritus di Desa Wonosari, diantaranya:
- Mitoni (Tujuh Bulanan)
- Sunatan
- Upacara Panggih Manten
- Ngunduh Mantu
- Telung Dinanan
- Pitung Dinanan
- Brokohan
- Sepasaran
- Selapanan
- Setaunan
- Patang Puluhan
- Nyatusan
- Pendhak Siji
- Pendhak Pindho
- Sedhekahan
- Nyewu
- Wiwitan
- Dheseli
- Mboyong Mbok Sri
- Upacara Munggah Molo
Kirim Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui Admin